TINTAPUTIH - Kapolsek Pangandaran Kompol Haryono menyampaikan, untuk pembuatan Surat Izin Mengemudi (SIM) Keliling di Pangandaran sementara masuh dilakukan di Polsek Pangandaran.
"Pembuatan SIM pembantu masih dilakukan di polsek Pangandaran untuk sementara waktu ini yang membantu Polres Ciamis," ucapnya. Selasa (14/6/2022).
Menurut dia untuk pelayanan pembuatan SIM mulai pukul 08.00 sampai 13.00 WIB. Lokasinya berada di Jalan Merdeka No. 175, Pananjung, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran.
Baca Juga: Ramalan Zodiak Gemini Selasa, 14 Juni 2022: Orang-orang Akan Menghormati Anda, Jika Sopan Santun
Untuk lokasi SIM Keliling berada di 3 lokasi wilayah Kabupaten Pangandaran. Diantaranya di Kecamatan Cimerak, Cijulang dan Pangandaran.
Jadwal SIM Keliling Pangandaran
1. Senin-Kamis 13-16 Juni 2022
- Bunderan Marlin Pangandaran, Desa/Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran setiap pukul 09.00 hingga 13.00 WIB
2. Jumat, 17 Juni 2022
Artikel Terkait
Diduga Lakukan Penganiayaan, Aktor Iko Uwais Dilaporkan ke Polisi
Muncul Cerawat dan Nyanyian Rasis Saat Laga Persib Bandung vs Bali United, Ini Pernyataan Resmi Persib
Dikontrak Manchester City Lima Tahun, Erling Haaland: Saya Telah Menjadi Penggemar City Sepanjang Hidup Saya
Polisi Garuk Balapan Liar di Jalan Lingkar Utara Tasikmalaya
Pencuri Spesialis Pagar Rumah Diciduk Polisi