TINTAPUTIH - Putera komedian Sule, Rizwan Fadilah baru-baru ini sedang menjadi perbincangan banyak orang.
Pasalnya adik dari Rizky Febian itu mengalami star syndrome atau akrab disebut merasa sudah terkenal dan menjadi artis.
Kejadian yang menganggap Rizwan atau Njan diduga mengalami star syndrome saat mengeluarkan kata-kata tak seronoh dihadapan sang kaka Rizky yang sedang bersama Mahalini.
Baca Juga: Aksi Keren Catwalk Gubernur Ridwan Kamil di SCBD Citayam Fashion Week, Instagram RK Banjir Pujian
Awal mula Njan ikut tour ke Bali untuk manggung bersama kaka tercinta Rizky Febian di Bali.
Setelah manggung, kemudian Njan melakukan vlog untuk mengisi chanel YouTube miliknya yang bernama Rizwan Fadilah.
Saat Njan melakukan vlog ke area restorasi atau tempat makan, tanpa sengaja Njan mengucapkan kata-kata tak pantas hadapan sang kaka.
Baca Juga: Pasangan Mesum di Kafe Esek-esek Digerebek Pol PP dalam Kondisi Telanjang, 10 Orang Tercyduk
"Yo guys, sekarang kita mau makan babi guling," celetuk Rizwan enteng seraya memasang ekspresi seolah terkejut dengan ucapannya sendiri, dikutip dari Hops.ID. Rabu, 20 Juli 2022.
Artikel Terkait
Berjaya di Ajang Taekwondo ChunCheon Korea Open 2022, Sidiq Sempat Tegang
Presiden Jokowi Keluarkan Inpres, Biaya Persalinan Warga Miskin Ditanggung Negara
Habib Rizieq Shihab Tempuh Proses Pembebasan Bersyarat
Sule dan Nathalie Hadiri Sidang Pertama Perceraian, Ayah Rizky Febian Bersikap Begini
Sule Mengaku Masih Sering Berhubungan dengan Nathalie Meski Sudah Menjalani Sidang Pertama